Selasa, 11 Oktober 2011

Wawancara

Wawancara adalah salah satu cara mengumpulkan data atau memperoleh informasi dengan mengajukan pertanyaan langsung kepada informan, seorang ahli pihak yang berwenang dalam suatu masalah.
Tahap wawancara :
1. Tahap persiapan: a. memilih dan menentukan topik
                               b. menentukan bentuk wawancara
                               c. menentukan pokok masalah yang ditanyakan
                               d. menentukan daftar pertanyaan
                               e. menentukan narasumber
                                f. menentukan waktu dan tempat pelaksanaan
2. Tahap pelaksanaan
3. Tahap pelaporan dan hasil wawancara

Tidak ada komentar:

Posting Komentar